15Ags2007
Hidup berpusatkan Tuhan
Bilangan 28:1-15

Ada berbagai bentuk ritual. Ada yang sifatnya insidental sesuai dengan kebutuhan umat. Ada pula yang secara rutin dilakukan setiap hari, setiap Sabat, dan setiap bulan baru, bahkan yang sifatnya berupa perayaan tahunan. Semua menunjukkan bagaimana seharusnya umat Israel menjalani hidup. Hidup umat Israel harus berpusatkan pada Tuhan. Setiap bentuk ibadah kemah suci...

16Ags2007
Tuhan dalam sepanjang kehidupan
Bilangan 28:16-29:11

Sejalan dengan ritual yang rutin, ada perayaan-perayaan besar yang harus diselenggarakan. Perayaan-perayaan ini dikemas secara unik. Pertama, ada keseimbangan antara paruhan pertama dan paruhan kedua tahun tersebut. Ada Paskah yang disusul dengan Roti tidak beragi, dan Hulu Hasil/Pentakosta di paruhan pertama. Lalu, ada Pendamaian yang didahului 10 hari berpuasa, dan...

17Ags2007
Allah beserta kita
Bilangan 29:12-40

Perayaan Pondok Daun (12-34) menjadi tradisi ribuan tahun orang Yahudi. Perayaan ini adalah untuk mengenang Tuhan yang menyertai, memelihara dan memimpin umat secara ajaib melalui pengembaraan selama 40 tahun di padang gurun. Perayaan Natal bisa disamakan dengan perayaan Pondok Daun, yakni mengingat Imanuel, Tuhan beserta kita selama di bumi ini, dan menantikan datangnya...

18Ags2007
Nazar kaum wanita
Bilangan 30:1-16

Spontanitas nazar umat Tuhan merupakan upaya menyelaraskan gerak langkah mereka dengan Allah. Dengan iman, manusia menyempurnakan segala keteraturan disiplin korban dan persembahan yang diminta Allah (ps. 28-29). Tuhan begitu menghargai persembahan spontan ini sehingga mengaturnya dengan detail (ps. 30). Maksudnya agar nazar jangan dibuat tergesa sehingga menodai keharmonisan...

19Ags2007
Hukuman atas penghasut dosa
Bilangan 31:1-24

Dosa perzinaan mendapatkan hukuman mati dalam Taurat. Kedua pelaku zina dihukum dengan dirajam. Hukuman itu terlihat kejam, tetapi adil karena pelanggaran terhadap ikatan perjanjian pernikahan akan menggoyahkan sendi-sendi kehidupan masyarakat. Prinsip inilah yang mendasari perintah Tuhan bagi Israel agar membasmi Midian.

Pada pasal 25, kita membaca bahwa...

20Ags2007
Hukum mengenai jarahan perang
Bilangan 31:25-54

Dalam hukum perang, pemenang perang berhak mendapatkan jarahan dari yang kalah. Perikop ini membahas bagaimana jarahan itu harus dibagi-bagi secara adil di antara umat Israel, termasuk mereka yang secara tidak langsung ikut berperang (27, 31-47). Bagaimanapun, mereka yang tinggal di belakang garis medan pertempuran tetap memiliki andil. Misalnya, memenuhi kebutuhan...

21Ags2007
Kompromi dan belas kasih Allah
Bilangan 32:1-24

Semangat umat sedang menyala-nyala untuk menyeberangi sungai Yordan, guna merebut Tanah Perjanjian. Namun, permintaan dari suku Gad dan Ruben untuk memilih menetap di tanah Yaezer dan Gilead, di sebelah timur Yordan (6-7) bisa memadamkan semangat itu. Oleh sebab itu, wajar sekali bila Musa marah kepada mereka. Musa menyamakan mereka dengan generasi sebelumnya yang tak...

Scripture Union Indonesia © 2017.